Apa Itu Kartu Prakerja dan Untuk Siapa Saja ?

 

Sumber Gambar : AyoJakarta.com


APA ITU KARTUPRAKERJA ?

Kartu Prakerja merupakan program pengembangan kompetisi berupa bantuan biaya untuk para masyarakat Indonesia yang sedang mencari pekerjaan, para pekerja yang terkena PHK atau para pekerja yang sedang membutuhkan peningkatan kompetisi.

Lalu, untuk siapa Kartu Prakerja ini ?

Kartu Prakerja sebenarnya bukan hanya untuk masyarakat yang sedang mencari pekerjaan, melainkan untuk semua warga negara Indonesia yang berusia 18 tahun keatas dan yang sedang tidak mengikuti pendidikan formal.

Hal ini dibuat untuk upaya pemerintah merespon dampak dari pamndemi COVID-19. Nah, program ini untuk sementara waktu akan diprioritaskan bagi para karyawan yang dirumahkan maupun pelaku usaha yang terdampak oleh virus Internasional ini.

APAKAH SEMUA WARGA NEGARA INDONESIA MENDAPATKAN KARTU PRAKERJA ?

Tidak semua elemen akan mendapatkan Kartu Prakerja ini. Kartu Prakerja ini tidak dapat diberikan kepada :

  •           Pejabat Negara
  •           Pimpinan dan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD)
  •           Aparatur Sipil Negara
  •           Prajurit TNI
  •           Angota Kepolisian
  •           Kepala Desa termasuk Perangkat Desa
  •           Direksi, Komisaris dan Dewan Pengawas pada Badan usaha milik negara atau Badan Usaha milik Daerah.

Info lebih lanjut >>>


>>>CARA DAFTAR KARTU PRAKERJA<<<


Post a Comment

0 Comments

/* popup adblock */