Program Kartu Prakerja Gelombang 15 Resmi Dibuka, Hati - Hati Link Palsu
![]() |
Illustrasi oleh JONERROR |
SINIJON! Magazine - Program Kartu Prakerja resmi dibuka hari ini Jon ! Pada hari ini, kamis 18 Maret 2021 program Prakerja gelombang 15 resmi membuka pendaftaran yang dikonfirmasi oleh situs resminya www.prakerja.go.id dengan kuota 600 ribu.
Tetapi mesti diwaspadai, karena banyak situs-situs yang mengatas namakan Program Kartu Prakerja. Selain situs resminya yaitu www.prakerja.go.id para pendaftar dimohon untuk tidak mendaftar disitus lain, karena diduga akan memicu penipuan.
Tidak semua masyarakat yang tidak berhak mengikuti program ini. Untuk lebih jelasnya baca artikel berikut : Apa Itu Kartu Prakerja dan Untuk Siapa Saja ?
Teruntuk kalian yang tertarik dengan mengikuti program ini, akan banyak manfaat bagi kita sendiri. Karena akan banyak program yang akan dilaksanakan dan busa mengikuti sesuai minat. Selain dari itu, kalian akan mendapatkan bantuan sosial dari pemerintah.
Untuk cara pendaftarannya, berikut artikelnya : CARA DAFTAR KARTU PRAKERJA
Bagi yang berminat dimohon sekali lagi untuk tidak mendaftar selain dari situs resminya. Telah banyak yang menyebarluaskan beberapa situs yang mengacu penipuan, salah satunya melalui media sosial.
Bagi peserta yang memenuhi kreteria syaratnya, akan mendapatkan pelathian dan akan menerima bantuan sosial setelah pelatihan yaitu sebesar Rp. 600 ribu per 4 bulan. Bantuan sosial itu akan diserahkan kepada peserta memalui rekening bank atau melalui Gopay, Ovo, Dana, dan LinkAja.
Jadi, tunggu apalagi. Mungpung ada kesempatan untuk belajar jangan diabaikan.
Baca juga : LOWONGAN KERJA BANDUNG 18 MARET 2021
*Note : Mohon maaf jika ada kaliamat atau penulisan yang salah. Karena kami adalah utusan dari Planet Pluto. Mohon dimaklum Jon !
Untuk artikel lainnya bisa lihat DISINI
0 Comments